Sabtu, 23 Maret 2019

Ingin Mengajukan Google Adsense Pertama Kalinya? Coba Dulu Buat Artikel Adsense Seperti Ini!


Banyak orang berpendapatan memiliki google adsense sangat berpotensi menghasilkan penghasilan yang jumlahnya banyak. hal tersebut memang benar. Tetapi bukan itu yang menjadi fokus utama. Ada hal yang menyebabkan blogger kesulitan menembus kriteria yang ditetapkan oleh pihak google.


KRITERIA ARTIKEL ADSENSE YANG PASTI LOLOS DAN DITERIMA UNTUK YANG BARU MENGAJUKAN PERTAMA KALINYA

Kriteria penerimaan artikel adsense dari google tidak selalu pasti. Banyak blogger yang mencoba berbagai cara dan teknik tetapi masih saja belum bisa dinyatakan lolos. Lalu apa yang sebenarnya google adsense perlukan agar blog Anda diterima? Mungkin beberapa hal di bawah ini akan membantu Anda ketika mengajukan google adesense untuk pertama kalinya:

PEMILIHAN NICHE YANG TEPAT

Salah satu cara agar blog Anda diterima dan menjadi artikel adsense oleh google. Secara sederhana niche adalah topik yang Anda pilih ketika menulis blog. Niche dapat mendongkrak traffic blog yang Anda miliki. Selain itu, niche pada blog sangat berpengaruh terhadap tinggi rendahnya CPC atau bisa di sebut bayaran per klik iklan adsense di blog yang Anda kelola. Sehingga semakin tinggi CPC semakin tinggi pula penghasilan yang bisa Anda peroleh. Beberapa niche yang biasanya di sukai oleh google seperti:
a.       Teknologi
b.      Kesehatan
c.       Life style
d.      Review produk
e.       Otomotif
f.       Bisnis online
g.      News
h.      Travelling dan kuliner
i.        Ekonomi
j.        Politik

ARTIKEL YANG MEMPUNYAI NILAI KEBERMANFAATAN TINGGI

Artikel yang baik adalah yang mempunyai nilai kebermanfaatan tinggi. Manfaat bagi pengunjung menjadi fokus utama untuk dikembangkan. Usahakan menulis topik dengan inti permasalahan yang sesuai dan dapat dipraktekkan. Sehingga pembaca dapat mendapatkan informasi baru yang akan menambah wawasan pembaca.
BACA JUGA: Ranking Website Milikmu Merosot hingga di SERP Google? Ini Alasannya!

ARTIKEL YANG BERKUALITAS

Untuk membuat artikel adsense mutlak diperlukan artikel yang mempunyai isi dengan konten yang berkualitas. Syarat kualitas salah satunya adalah tulisan harus orisinal. Keorisinalan suatu artikel biasanya terdapat pada gaya bahasa dan ide yang dituangkan dalam tulisan. Tulisan dikatakan asli dan tidak plagiat ketika seseorang menulis menggunakan bahasa sendiri. Dan yang perlu diingat google tidak menyukai artikel yang copy paste karena google sangat menghargai suatu karya yang original.

ARTIKEL HARUS UNIK

Keunikan menjadi sesuatu yang banyak menarik perhatikan seseorang, tidak terkecuali pihak google. Sebisa mungkin buatlah artikel yang berbeda dari orang lain. Sehingga hal itu dapat menjadikan ciri khas tersendiri bagi Anda. Anda bisa menulis artikel dengan tema yang jarang orang lain tulis. Kerahkan kreatifitas Anda dalam menemukan ide tulisan. Artikel yang unik biasanya menonjol dan sudah pasti akan menarik perhatian dari google adsesnse.

KEPRODUKTIFAN MENULIS ARTIKEL

Selain teknik dan tips menulis yang baik, Anda dapat membuat artikel adsense dengan cara meningkatkan produktifitas dalam menulis artikel. Dikatakan percuma jika isi artikel itu berkualitas tetapi tidak diimbangi dengan jumlah artikel yang di posting. Hal tersebut akan menyulitkan pihak google untuk menemukan blog Anda. Sehingga dalam hal ini perlu konsistensi menulis yang tinggi.
Itulah beberapa contoh artikel adsense yang biasanya diterima oleh google adsense. Ketika blog Anda masih berada didaftar tunggu google, jangan berkecil hati. Yang perlu difokuskan adalah terus belajar dan memperbaiki tulisan yang Anda buat. Selain itu, sharing kepada teman atau seseorang yang sudah lebih dulu mendapatkan kesempatan dari google bisa Anda lakukan.

#artikeladsense #adsense #googleadsense #caramendapatkanuangdarigoogleadsense #caramenghasilkanuangdariadsense #uangdariblog #jasapenulisblog #pesanartikel #jasapenulisartikel #hokiwriter #hoki_writer

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Ada Pertanyaan? Silahkan hubungi customer service kami untuk mendapatkan informasi lebih lengkap mengenai jasa/produk kami.Siap melayani anda untuk sekedar sharing atau pemesanan jasa kami 24/7.
Hubungi Kami